Bimocorner-meskipun telah mengunci gelar juara dunia di musim 2022. Namun, nama Pecco Bagnaia belumlah lebih besar ketimbang Ducati.
Hal ini diakui sendiri oleh Pecco. Menurutnya, dia masih belum bisa menerima pujian yang besar jika belum memenangkan minimal 3 gelar juara dunia.
"Saya belum mendapatkan hak itu. Jika saya menunjukkan bahwa saya adalah orang yang selalu berada di depan dengan motor ini, bahwa hanya saya yang menang dan saya memenangi tiga gelar berturut-turut, maka kita harus membicarakan Pecco," kata Pecco Bagnaia.